Tips Jual Mobil Bekas

Tips jual mobil bekas. (foto: Gogo Mobilindo)

Selain membuat iklan bagus dan menarik, ada beberapa tips lainnya agar mobil bekas yang dijual laku. Berikut ini adalah berbagai tipsnya.

Tips pertama adalah jual mobil bekasnya di rumah lelang. Tak hanya menerima mobil bekas dari korporasi, biasanya rumah lelang juga membolehkan pihak retail untuk menjual mobilnya lewat mereka.

Jika butuh uang dalam waktu cepat, jual mobil bekas di pelelangan adalah salah satu cara yang tepat karena orang-orang dari diler sering berkumpul di tempat tersebut untuk mencari stok jualan dari berbagai model.

Dengan demikian, mobil Carmudian kemungkinan besar bisa terjual dalam waktu cepat di pelelangan.

Namun, satu hal yang harus diketahui jika jual mobil bekas di tempat ini, maka harus bersiap mobilnya terjual di bawah harga pasaran. Rumah lelang umumnya menerima mobil bekas dengan berbagai kondisi alias apa adanya.

Sebelum ditawarkan ke para peserta lelang, rumah tersebut akan melakukan pengecekan mobil bekasnya lebih dulu dari berbagai sisi.

Jika sudah melakukan inspeksi, pihak yang melakukan pengecekan akan memberi tingkatan atau grade pada mobil tersebut di mana mulai dari ‘A’ untuk yang tertinggi sampai ‘E’ untuk yang terendah.

Setelah itu, mereka akan memberikan harga pembukaan yang sesuai dengan grade-nya. Sebagai informasi, rumah lelang mendapat untung dari komisi harga jual akhir.

Mobil bekas Bandung dibawah 70 juta

Jual di Situs Terpercaya

Saat ini, penjualan mobil bekas banyak dilakukan secara online dan terus berkembang di Indonesia. Tren ini kini berkembang lebih cepat karena adanya pandemi Covid-19 yang masuk ke Indonesia sejak Maret 2020 lalu sampai sekarang. Sebaiknya, Carmudian juga menjual mobil bekasnya secara online.

Pilih situs jual-beli mobil bekas terpercaya sebagai tempat untuk menjual mobil bekas Carmudian, salah satunya situs Carmudi Indonesia di mana sudah dipercaya oleh banyak orang yang ingin menjual mobil bekasnya.

Selain itu, pilih situs jual-beli mobil bekas yang menawarkan nilai lebih. Carmudi Indonesia pun menyediakan layanan pembelian secara kredit bagi penjual individu yang memasang iklan.

Quick look Toyota Yaris 2019 bekas di Indonesia

Toyota Yaris 2019 merupakan bagian dari generasi ketiga Toyota Yaris yang mulai hadir dari tahun 2014. Toyota Yaris 2019 yang juga dikenal sebagai Yaris Joker hadir dengan beberapa perubahan dari tipe sebelumnya seperti pada desain lampu utama, grille, bumper, dan foglamp di depan. Untuk bagian interior, kabin pada Yaris 2019 terlihat lebih stylish.

Mobil Yaris 2019 dibekali mesin 1.54L 4-silinder segaris 16 katup DOHC Dual VVT-i. Tenaga yang dihasilkan mencapai 107 PS di putaran 6.000 rpm dan torsi maksimum 140 Nm di putaran 4.200 rpm. Terdapat tiga varian Toyota Yaris 2019 yakni tipe E, tipe G, dan tipe TRD Sportivo.

Toyota Yaris 2019 tipe E hadir dengan dua varian yakni M/T 5-speed manual dan CVT 7-speed. Lalu untuk tipe G juga hadir dengan dua varian yakni G M/T 5-speed manual dan G CVT 7-speed. Sama seperti tipe di bawahnya, Toyota Yaris TRD Sportivo juga hadir dengan dua varian yakni TRD S M/T 5-speed dan TRD S CVT 7-speed.

Untuk desain eksteriornya, tampilan Yaris 2019 cukup sporty dengan mempunyai desain atap floating roof dengan side skirt di bagian bawah. Sedangkan di bagian belakang, di atap  terdapat antena sirip hiu, spoiler, hingga lampu LED. Sementara di kaki-kaki, Yaris 2019 sudah menggunakan velg alloy 15 inch dan 16 inch (tipe TRD S).

Di bagian interior kesan modern dan stylish bisa Anda temukan pada Yaris 2019 lewat penggunaan warna silver di beberapa ornamen seperti pada konsol bagian depan, pengatur AC, dan speaker. Selain itu masih ada juga fitur layar TFT MID yang menambah kenyamanan berkendara. Head unit yang dilengkapi layar sentuh 7 inch HD dengan beragam menu pilihan antara lain DVD, Radio, USB, AUX, dan Bluetooth. Untuk dua tipe tertinggi yakni G dan TRD Sportivo bahkan sudah dilengkapi fitur tambahan seperti iPod ready, miracast, weblink, internet connectivity serta remote apps melalui smartphone.

Dari segi fitur keamanan dan keselamatan, mobil ini juga sudah dilengkapi sistem pengereman ABS, EBD, dan BA. Kemudian juga ada fitur Vehicle Stability Control (VSC), Hill Start Assist (HSA), jok Isofix, dan airbag di tujuh titik. Namun untuk saat ini Toyota Yaris terbaru hanya memasarkan varian G dan TRD S saja.

Dengan umurnya masih muda, eksterior modern, interior dilengkapi dengan alat-alat lumayan bagus serta fitur keselamatan dan keamanan baik. Tertarik memilih Toyota Yaris 2019 bekas sebagai alat transportasi sehari-hari Anda? Jangan lupa dapatkan berbagai mobil bekas atau baru di Cintamobil.com.

Contoh Kedua Iklan Mobil

Contoh iklan mobil. (Foto: ilustrasi)

Iklan kedua ini juga bisa jadi referensi Carmudian untuk membuat iklan mobil bekas. Tidak seperti iklan sebelumnya yang memakai foto atau gambar, iklan satu ini hanya menggunakan kata-kata.

Meski demikian, iklan di atas tetap dapat memikat konsumen agar membeli produk yang dipromosikan iklannya. Iklan tersebut jelas mempromosikan mobil-mobil besutan Daihatsu, sudah terlihat dari judul iklannya.

Judul iklan ini pun sangat menarik meski terlalu singkat. Judulnya tertulis ‘Daihatsu Termurah’ dengan ukuran besar dan pakai huruf kapital semua.

Ini tentu dapat menarik masyarakat yang sedang mencari mobil dengan harga sangat terjangkau. Selain itu di bawahnya, terdapat list mobil Daihatsu yang ditawarkan beserta DP (Down Payment) atau uang muka dan angsurannya.

Kemudian, diikuti tulisan “Tanpa Indent !! Super Cepat Poll !!”, “Bisa Tukar Tambah Segala Merk !!”, dan “Kekeluargaan + Bersahabat”.

Dengan demikian, para calon konsumen dapat membeli mobil baru Daihatsu yang ada di list pada iklan di atas tanpa inden maupun beli mobilnya dengan sistem tukar tambah dari berbagai merek. Ditambah, sistem pembelian mobilnya dilakukan secara bersahabat dan kekeluargaan.

Iklan ini benar-benar tahu tulisan apa yang harus disampaikan pada para konsumen agar mereka benar-benar tertarik membeli.

Contoh Keempat Iklan Mobil

Iklan cuci mobil. (Foto: bengkelsuperservice)

Iklan yang mempromosikan usaha jasa cuci mobil ini pun juga bisa jadi referensi Carmudian untuk membuat iklan mobil bekas. Iklan di atas menarik sekali di mana menonjolkan tulisan mengenai harga jasa sekaligus durasi cuci mobil dengan ukuran sangat besar.

Ini juga yang menjadi kata-kata ampuh untuk menarik minat para pemilik agar mau mencuci mobilnya di tempat cuci mobil yang diiklankan.

Tulisannya “Cuci Mobil Cuma 15 Ribu Menit” yang berarti cuci mobil di tempat tersebut bisa dikerjakan hanya dalam waktu 15 menit dengan tarif Rp15 ribu saja.

Selain itu, dijelaskan secara detail apa saja pekerjaan yang dilakukan tempat cuci mobilnya, mulai dari cuci bodi dan kaca mobil, kolong mobil, dan lain-lain.

Menariknya juga, di sudut kanan bawah, ada tulisan yang menginfokan konsumen bahwa mereka bisa mendapat jasa cuci mobil secara gratis setelah 10 kali mencuci mobilnya di tempat itu. Ini bisa lebih memikat konsumen.

Pasang Foto Terbaik di Iklan

Tips ini penting untuk diketahui dan dilakukan. Masih banyak penjual mobil bekas online yang memasang foto mobilnya tidak bagus ataupun menarik. Padahal, ini bisa membuat mobil bekas yang dijualnya laku dalam waktu lama.

Harus selalu diingat bahwa kesan pertama penting bagi calon konsumen di mana biasanya kebanyakan dari mereka melihat foto atau gambar iklan pertama kali. Oleh karena itu, sebaiknya pasang foto mobil bekas terbaik yang Carmudian jual.

Tidak perlu sampai memakai jasa fotografer profesional untuk foto mobilnya. Saat ini, sudah banyak ponsel canggih yang dapat menghasilkan foto bagus dan berkualitas.

Selain itu, disarankan juga cari tempat yang bagus sebagai latar fotonya. Minimal, cari tempat yang sepi dan bersih.

Template Contoh Iklan Jual Barang Murah Atau Bekas

Nah ini dia, CARSOME tempat untuk jual mobil paling top markotop SEINDONESIA. Prosesnya cepat, transparan, AMAN dan pelayanan nya itu ramah hopitality banget deh 👍👍👍 penawarannya terbaik dan tertin...

Sesuaikan Banderol Mobil Bekas dengan Harga Pasar dan Kondisinya

Survey harga pasaran penting dilakukan terlebih dahulu bagi yang ingin menjual mobil bekasnya. Banderol mobil tersebut bisa jadi salah satu faktor yang menentukan cepat atau tidaknya mobil ini laku.

Disarankan mengetahui harga pasaran mobil bekas Carmudian yang paling rendah dan tertinggi. Harga ini bisa dicari dengan mudah lewat internet di ponsel.

Selain itu, cari tahu juga kondisi mobilnya untuk benar-benar tahu harganya yang sesuai.

Berapa Harga Toyota Yaris bekas di Cintamobil.com

Jika kondisi uang Anda belum bagus dan gak punya cukup uang untuk membeli mobil Toyota Yaris 2019, berikut ini adalah harga Toyota Yaris bekas lainnya di Cintamobil.com:

Quick look Toyota Yaris 2019 bekas di Indonesia

Toyota Yaris 2019 merupakan bagian dari generasi ketiga Toyota Yaris yang mulai hadir dari tahun 2014. Toyota Yaris 2019 yang juga dikenal sebagai Yaris Joker hadir dengan beberapa perubahan dari tipe sebelumnya seperti pada desain lampu utama, grille, bumper, dan foglamp di depan. Untuk bagian interior, kabin pada Yaris 2019 terlihat lebih stylish.

Mobil Yaris 2019 dibekali mesin 1.54L 4-silinder segaris 16 katup DOHC Dual VVT-i. Tenaga yang dihasilkan mencapai 107 PS di putaran 6.000 rpm dan torsi maksimum 140 Nm di putaran 4.200 rpm. Terdapat tiga varian Toyota Yaris 2019 yakni tipe E, tipe G, dan tipe TRD Sportivo.

Toyota Yaris 2019 tipe E hadir dengan dua varian yakni M/T 5-speed manual dan CVT 7-speed. Lalu untuk tipe G juga hadir dengan dua varian yakni G M/T 5-speed manual dan G CVT 7-speed. Sama seperti tipe di bawahnya, Toyota Yaris TRD Sportivo juga hadir dengan dua varian yakni TRD S M/T 5-speed dan TRD S CVT 7-speed.

Untuk desain eksteriornya, tampilan Yaris 2019 cukup sporty dengan mempunyai desain atap floating roof dengan side skirt di bagian bawah. Sedangkan di bagian belakang, di atap  terdapat antena sirip hiu, spoiler, hingga lampu LED. Sementara di kaki-kaki, Yaris 2019 sudah menggunakan velg alloy 15 inch dan 16 inch (tipe TRD S).

Di bagian interior kesan modern dan stylish bisa Anda temukan pada Yaris 2019 lewat penggunaan warna silver di beberapa ornamen seperti pada konsol bagian depan, pengatur AC, dan speaker. Selain itu masih ada juga fitur layar TFT MID yang menambah kenyamanan berkendara. Head unit yang dilengkapi layar sentuh 7 inch HD dengan beragam menu pilihan antara lain DVD, Radio, USB, AUX, dan Bluetooth. Untuk dua tipe tertinggi yakni G dan TRD Sportivo bahkan sudah dilengkapi fitur tambahan seperti iPod ready, miracast, weblink, internet connectivity serta remote apps melalui smartphone.

Dari segi fitur keamanan dan keselamatan, mobil ini juga sudah dilengkapi sistem pengereman ABS, EBD, dan BA. Kemudian juga ada fitur Vehicle Stability Control (VSC), Hill Start Assist (HSA), jok Isofix, dan airbag di tujuh titik. Namun untuk saat ini Toyota Yaris terbaru hanya memasarkan varian G dan TRD S saja.

Dengan umurnya masih muda, eksterior modern, interior dilengkapi dengan alat-alat lumayan bagus serta fitur keselamatan dan keamanan baik. Tertarik memilih Toyota Yaris 2019 bekas sebagai alat transportasi sehari-hari Anda? Jangan lupa dapatkan berbagai mobil bekas atau baru di Cintamobil.com.

Anda dapat menemukan 63 mobil bekas di Kota Bandung Jawa Barat yang sedang dijual di Cintamobil. Harga Mobil bekas di Kota Bandung Jawa Barat mulai dari Rp 109.000.000 sampai Rp 438.000.000. Anda dapat dengan mudah melihat semua informasi tentang mobil bekas yang perlu Anda beli, termasuk: harga, kondisi, gambar mobil asli,... dengan banyak penawaran menarik.

Mobil bekas punya banyak varian model. Dari yang berusia muda, menengah hingga tua. Dari yang kondisinya istimewa hingga yang apa adanya. Dari yang masih dijual versi barunya hingga yang sudah dihentikan. Mobil bekas juga tersebar di seluruh Indonesia, termasuk di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Mobil bekas Bandung tersedia berbagai pilihan dan harga.